Sabtu, 12 Mei 2012

Prediksi Skor Real Sociedad vs Valencia 13 Mei 2012 - Liga Spanyol

Bagi Anda penggemar sepak bola jangan lewatkan nanti malam ada acara pertandingan Liga Spanyol 2012 yaitu antara Real Sociedad vs Valencia yang di siarkan langsung di tvOne. Anda juga bisa lihat free live streaming  Real Sociedad vs Valencia lewat TV Online di blog ini. Nah, kali ini saya akan mencoba memberikan prediksi skor untuk Real Sociedad vs Valencia.  

Seperti di ketahui Real Sociedad berhasil menang tipis 1-0 atas Valencia di Mestalla pada pertemuan pertama kedua tim musim ini, berkat gol tunggal Antoine Griezmann. Kemenangan tersebut sekaligus menjadi kemenangan pertama Sociedad atas Valencia di Mestalla sejak tahun 1996. Dari lima pertandingan terakhir kedua tim . Real Sociedad masih kalah jauh dari Valecia. Valecia menang tiga kali kalah satu kali dan imbang satu kali. tentu dari hasil tersebut Sociedad harus berhati-hati saat menjamu Valencia dini hari nanti. 


Bicara keadaan terkini, Valencia tengah bermasalah dalam laga away. Sejak pertengahan Maret saat menghajar Athletic Bilbao 0-3, mereka belum lagi merasakan kemenangan. Total 1 hasil seri dan 5 kekalahan dihasilkan pasukan Unai Emery. Pertandingan terakhir Real Sociedad pada pekan kemarin harus menelan kekalahan. mereka kalah saat bertandang di kandang Osasuna. kalah dengan skor satu nol tentunya menambah keterpurukan mereka di zona bahaya.
Sementara Valencia pada pertandingan pekan kemaren mereka berhasil menundukkan tamunya Villarreal dengan skor tipis satu nol. bermain di depan suporter mereka, Ricardo dan kawan-kawan berhasil bermain dengan peforma terbaik.

Head to Head Real Sociedad vs Valencia:
15 Jan 2012 Valencia 0 - 1 Real Sociedad
07 Mei 2011 Valencia 3 - 0 Real Sociedad 
19 Des 2010 Real Sociedad 1 - 2 Valencia
17 Jun 2007 Valencia 3 - 3 Real Sociedad  
21 Jan 2007 Real Sociedad 0 - 1 Valencia
Lima Pertandingan terakhir Real Sociedad:
6 Mei 2012 Osasuna 1 - 0 Real Sociedad 
02 Mei 2012 Atlético Madrid 1 - 1 Real Sociedad‎
28 Apr 2012 Real Sociedad 3 - 0 Racing Santander‎
22 Apr 2012 Real Sociedad 1 - 1 Villarreal
15 Apr 2012 Málaga 1 - 1 Real Sociedad 

Lima Pertandingan terakhir Valencia:
6 Mei 2012 Valencia 1 - 0 Villarreal ‎
3 Mei 2012 Valencia 4 - 0 Osasuna
29 Apr 2012 Málaga 1 - 0 Valencia
27 Apr 2012 Valencia 0 - 1 Atlético Madrid
23 Apr 2012 Valencia 4 - 0 Real Betis 



Prediksi susunan pemain Real Sociedad vs Valencia:

Real SociedadBravo; Cadamuro, Mikel, Demidov, Inigo Martinez; De la Bella, Illarramendi, Aranburu, X. Prieto; Griezmann, Agirretxe.
ValenciaDiego Alves, Barragan, Rami, Ricardo Costa, Jordi Alba, Albelda, Parejo, Feghouli, Jonas, Canales, Soldado



Prediksi skor pertandingan Real Sociedad vs Valencia Mei 2012 Real Sociedad 1 - 2 Valencia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar